Saturday, 27 October 2012

Buku termahal di dunia....


Buku termahal di dunia....

Sebuah buku berjudul “Birds of America”  terjual dengan harga $ 11.5 juta dibalai lelang Sotheby’s, London7 Desember 2100.  Buku tersebut menampilkan1.000 gambar burung yang dilukis dengan tangan (sesuai dengan besarnya burung) dan dibukukan oleh seorang naturalis dan pelukis keturunan Perancis-Amerika abad ke 19 bernama John James AudubonBuku tersebut diselesaikanoleh Audubon dalam waktu 12 tahun dan diterbitkan pada tahun 1827, panjang 1 meter dan lebar 0,6 meter. Buku yang terjual tersebut adalah salah satu dari 11 buku yang sama yang dimiliki oleh para kolektor.


-
-
-
-
-
-
-
-
-

No comments:

Post a Comment