Trend itu sendiri sebenarnya sudah cukup lazim di kalangan model . Hal itu diungkap oleh Bria Murphy , anak dari Eddie Murphy yang bekerja sebagai model . " Saya dengar banyak yang makan kapas dicelup ke jus oren untuk membuat mereka kenyang , " katanya di acara " Good Morning America " .
Kini diet dengan cara merendam bola kapas ke jus oren dan memakannya menjadi trend di internet . Sebenarnya idea dari teknik ini adalah merasa kenyang tanpa menambah berat badan . Jadi ketika perut " kenyang " dengan kapas maka mereka akan makan sedikit .
Namun diet ini dikritik oleh doktor kerana sangat berbahaya untuk tubuh . Menelan kapas adalah tindakan berbahaya kerana mengandungi banyak zat kimia sintetik serta serat yang tak boleh dicerna oleh tubuh .
" Pakaian anda juga terbuat dari polyester . Jadi menelan bola kapas sama dengan mencelupkan pakaian kalian ke jus oren dan memakannya , " ungkap Brandi Koskie , dari Diets in Review . " Jadi tidak ada manfaatnya sama sekali . "
Jika diet kapas dilakukan secara terus - menerus maka akan berisiko terkena kekurangan pemakanan dan mati tersedak . Namun yang paling berbahaya adalah kesannya pada saluran pencernaan yang disebut dengan bezoar . Bola kapas akan terkumpul dan menyumbat organ di dalam tubuh hingga boleh berkesudahan ke kematian
0 comments:
Post a Comment